
Pengertian Cloud ComputingCloud Computing adalah sebuah teknologi berbasis komputer yang digabungkan dengan pengembangan berbasis internet (Cloud) dengan tujuan untuk menyediakan layanan media penyimpanan. Dengan demikian maka para user dapat menggunakan layanan tersebut untuk menyimpan data.Bagi kebanyakan orang kata Cloud Computing mungking terdengar sangat asing, akan tetapi sebenarnya mereka sudah banyak yang menggunakan fasilitas dari cloud...